Singkapan batuan ini ditemukan di lokasi wisata Benteng Portugis, tersingkap di sepanjang pantai. Pada kenampakannya terlihat ada perlapisan batuan yang sudah miring. Untuk lebih lengkap, butuh penelitian lebih lanjut. Singkapan batuan ini merupakan bagian dari Formasi Ujungwatu. Batuan ini memiliki ukuran butiran yang halus. Kedudukan batuan memiliki jurus atau arah timur laut dan barat daya dengan kemiringan ke barar laut. Keterdapatan singkapan ini hanya pada setempat-setempat saja. Diatas formasi ini dijumpai breksi gunungapi yang menumpang secara tidak selaras.
Outcrop Litologi of Ujungwatu Formation in Muria
Semoga tulisan ini dapat membawa manfaat untuk pembaca. Terimakasih atas perhatiannya. Jika ada kesalahan, sampaikan saran melalui kolom komentar di bawah ini.
Komentar
Posting Komentar